Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan
Permanent URI for this collection
Browse
Recent Submissions
Now showing 1 - 5 of 71
- ItemPengalaman Mengolah Gulah Merah Rakyat dari Tebu yang Dipupuk Sipramin(BPTP Karangploso, 1999) PURNOMO, Edi; Agus Bachtiar
- ItemPedoman Pengelolaan Data Komoditas Perkebunan (PDKP)(Direktorat Jenderal Perkebunan, 2024) Direktorat Jenderal PerkebunanBuku pedoman ini bertujuan mendukung pencapaian target “menuju satu angka statistik perkebunan secara nasional”. Di dalamnya dijelaskan metode pengumpulan data subsektor perkebunan mulai dari tingkat kecamatan hingga pusat, metode sinkronisasi dan validasi data dengan kerangka logis berpikir yang terstruktur, serta dilengkapi dengan metode pengolahan dan rekapitulasi data. Selain itu, didalamnya terdapat parameter yang dibakukan, yang merupakan hasil penelitian terbaru (update) dari berbagai institusi penelitian komoditas perkebunan, baik pemerintah maupun swasta.
- ItemSatuan Biaya Pembangunan Perkebunan Tahun 2025(Direktorat Jenderal Perkebunan, 2024-08-14) Direktorat Jenderal PerkebunanSesuai Keputusan Menteri Pertanian No. 591.1/KPTS/HK.140/M/9/2020 tanggal 15 September 2020 tentang Komoditas Binaan Kementerian Pertanian, komoditi tanaman binaan Direktorat Jenderal Perkebunan berjumlah 139 jenis yang meliputi tanaman tahunan dan semusim. Dengan memperlihatkan perubahan lingkungan strategis dan keterbatasan sumberdaya yang ada, maka sejak tahun 2015 telah ditetapkan 22 komoditas perkebunan yaitu: Kelapa Sawit, Teh, Kopi, Kakao, Jambu Mete, Karet, Kelapa, Kemiri Sunan, Sagu, Pinang, Aren, Tebu, Lada, Pala, Cengkeh, Tembakau, Nilam, Kapas, Vanili, Sereh Wangi, Kayu Manis dan Kelor.
- ItemProsiding Seminar Nasional FATETA(Fakultas Teknologi Pertanian, 2023-06-07) Robert Molenaar, Andasuryani, Ichwana Ramli, Dian Hasni, Helmitar Yulia, dkk
- ItemWarta Litbangtri vol-23-1-2017(Pusat Penelitian dan Pengembangan Perkebunan, 2017) Linda Trivana, Adhitya Yudha P, Hera Nurhayati, Gusti Indriati, Selly Sahara H, Tajul Iflah, Elsera Br. Tarigan, Teger Basuki, Lia Verona, Andi Wijaya, Muhammad Rizqi D, Amalia, Tri L. Mardiningsih, Sri Wahyuni, Elda Nurnasari, Deliah Seswita, BursatrianyoWarta Penelitian dan Pengembangan Tanaman Industri memuat pokok-pokok kegiatan serta hasil penelitian dan pengembangan tanaman perkebunan