Analisa Patologi Anatomi terhadap Kasus Peritoneal Pericardial Diafragmaticahernia (PPDH) pada Kucing
Loading...
Files
Date
2018
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Besar Veteriner Maros
Abstract
Hernia diafragmatica merupakan kelaianan malformasi dari kucing maupun anjing yang dapat
bersifat kongenital. Pada pengamatan patologi anatomi terlihat bahwa diafragma mengalami
kelainan.Secara umum lesio kongesti dan yang menyertainya ditemukan pada pengamatan i pada
jantung, paru-paru, hati, ginjal, limpa, linfonodus, dan otak.Lesio pada beberapa organ tersebut
muncul akibat perpindahan saluran pencernaan dan sebagian hati ke dalam rongga thoraks karena
adanya tekanan negatif.Oleh sebab itu jantung dan paru-paru tidak dapat bekerja normal yang memicu
kematian akibat gagal jantung kongestif
Description
Keywords
patologi anatomi, kongenital, gagal jantung, Research Subject Categories::L Animal production/Produksi Hewan::L73 Animal diseases/Penyakit Hewan