Buku
Permanent URI for this collection
Browse
Browsing Buku by Subject "B Geography and History/Geografi dan Sejarah::B50 History/Sejarah"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
- ItemSejarah Hukum Pertanian(Pertanian Press, 2023) Sukiatno, Rizky PurwantoroSejak nenek moyang kita orang-orang Austronesia memulai pengembaraan dan petualangannya dari Pulau Taiwan dan sekitarnya, hingga akhirnya sampai di kepulauan Nusantara ini, dengan membawa serta padi-padian yang konon telah mereka budidayakan di tempat asalnya. Meskipun mereka ini telah berhasil menjadi penjelajah pemberani menaklukan samudera yang maha luas, tidak melupakan salah satu aktivitas pokok yaitu bertani. Karena dari bertanilah mereka memeroleh “bahan bakar” untuk siap mempertaruhkan nyawanya menempuh bahaya yang pastinya akan menghadang di setiap lautan dan daratan yang ditemui. Bahkan di saat sudah beranak-pinak di setiap pelosok Nusantara, nenek moyang kitapun juga mengangkat mitos-mitos mengenai pertanian dan bagaimana adanya semacam kekuatan supranatural yang harus dihargai saat melakukan aktivitas bertani. Sejak itulah muncul berbagai macam aturan, aturan yang biarpun sederhana dan lebih banyak lisan saja, tapi dapat menjadi cikal bakal lahir dan berprosesnya hukum pertanian di masyarakat Indonesia.