Buah dan Florikultura
Permanent URI for this collection
Browse
Browsing Buah dan Florikultura by Author "Aminah, Syarifah"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
- ItemMenyiapkan Media Tanam untuk Tanaman Hias Daun(Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jakarta, 2007) Side, Rachmawaty La; Aminah, Syarifah; Ramdhan, Tezar; Balai Pengkajian Teknologi Pertanian JakartaSaat ini begitu banyak media tanam tersedia dengan mudah di nursery atau toko-toko pertanian. Tidak semua jenis media tanam cocok untuk semua jenis tanaman hias daun. Ada beberapa jenis tertentu yang menghendaki media tanam yang berbeda sesuai dengan lingkungan tumbuhnya. Karena itu sebelum mulai bertanam perlunya terlebih dahulu mengenal karakteritik media tanam yang akan digunakan. Brosur ini berisikan informasi tentang media tanam dan jenis-jenisnya serta formula media tanam untuk beberapa jenis tanaman hias daun yang sedang digemari saat ini. Diharapkan, brosur ini dapat dijadikan sebagai sumber informasi terutama bagi penyuluh pertanian, petani tanaman hias dan masyarakat pengguna lainnya di DKI Jakarta.