Kajian Struktur Ongkos Usahatani Di Kabupaten Deli Serdang Dan Langkat Sumatera Utara

Abstract
Penggunaan faktor-faktor produksi yang efisien, merupakan penentu keberhasilan usahatani. Untuk meningkatkan kinerja usahatani perhitungan struktur ongkos usahatani sangat diperlukan, Untuk itu telah dilaksanakan survei di empat agroekosistem/Farming Systim Zone (FSZ), pada bulan April-Mei 2022.
Description
Keywords
Research Subject Categories::E Economics, development, and rural sociology/Ekonomi, Pembangunan dan Sosiologi Pedesaan::E20 Organization, administration and management of agricultural enterprise or farms// Organisasi, Administrasi dan Pengelolaan Perusahaan Pertanian/Usaha tani
Citation