Prosiding Temu Teknis Jabatan Fungsional Non Peneliti
Permanent URI for this collection
Browse
Browsing Prosiding Temu Teknis Jabatan Fungsional Non Peneliti by Subject "Bahan bakar alternatif"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
- ItemTeknik Produksi Biopelet Berbahan Sekam Padi(IAARD Press, 2019) Wardi; Badan Penelitian dan Pengembangan PertanianProduk akhir dari pengolahan padi menjadi beras adalah sekam, produksi sekam di Indonesia yang sangat melimpah harus bisa diolah dimanfaatkan menjadi produk yang bernilai ekonomis tinggi hingga tidak menimbulkan polusi. Satu liter solar setara dengan 6 kg sekam, potensi sekam yang sangat melimpah merupakan alternatif energi baru dan terbarukan yang sangat potensial untuk dikembangkan, teknologi pencetakan biopelet merupakan salah satu solusi pemanfaatan sekam yang bernilai ekonomis di samping sebagai solusi mengatasi pencemaran. Produk biopelet di manfaatkan untuk tungku pengering sebagai penyedia bahan bakar. Tujuan dari penulisan ini adalah membuat standar operasional prosedur (SOP) atau petunjuk bagi pelaku usaha pengeringan bijibijian produk pertanian tentang penerapan teknologi tepat guna pembuatan briket biopelet berbahan sekam padi untuk proses pengganti bahan bakar minyak.