Buletin Veteriner Farma
Permanent URI for this collection
Browse
Browsing Buletin Veteriner Farma by Author "Aziz, Fatkhanuddin"
Now showing 1 - 1 of 1
Results Per Page
Sort Options
- ItemBuletin Veteriner Farma Volume XIX Nomor 2 Tahun 2023: Peningkatan Mutu Penggunaan Antigen Antraks Rekombinan sebagai Bahan Coating Antigen pada Kit Elisa Antraks(Balai Besar Veteriner Farma Pusvetma, 2023) Aziz, Fatkhanuddin; Ristiana, DinaAntraks adalah penyakit menular yang disebabkan oleh Bacillus anthracis. Deteksi antibodi pada serum hewan dapat menggunakan teknik Enzyme Linked Immunosorbent Assay (ELISA) sebagai prosedur uji. Pengujian serologis masih terkendala dengan belum tersedianya Kit ELISA. Untuk memenuhi kebutuhan pengujian ini dibutuhkan antigen yang homolog dan stabil. Toksin Antraks dapat digunakan sebagai antigen. Teknik kloning gen digunakan untuk mendapatkan protein rekombinan Protective antigen (PA). Kloning gen telah berhasil dilakukan, didapatkan bakteri E. coli BL21 DE3 pembawa gen parsial protective antigen Antraks yang terintegrasi plasmid pET22b+. Ekspresi rekombinan protein telah dilaksanakan namun diperlukan optimasi lebih lanjut untuk ekspresi dan purifikasi. Kata Kunci: Antigen, Antraks, Rekombinan