Buletin Palma No.35
Loading...
Date
2008-12
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Badan Penelitian Dan Pengembangan Pertanian
Abstract
Penelitian dilaksanakan di pulau Buru pada bulan September 2007. Pengamatan dila-kukan pada populasi kelapa di sepanjang ga ris pantai Pulau Buru Kecamatan Namlea dan kecamatan Waplau. Parameter yang diamati adalah tinggi tanaman, jumlah daun, jumlah tandan dan jumlah buah tanaman kelapa, Sifat kimia tanah (setiap lokasi) serta contoh daun no. 14 (pada dua kecamatan yang berbeda). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kadar hara P tanah disemua lokasi berada dibawah batas kritikal yaitu 1,40 ppm sedangkan kadar hara N tanah berada diatas batas kritikal yaitu 0,21%-0,48% di 10 lokasi kadar hara P daun berada diatas batas kritikal yaitu 0,13% didaerah Lamahang, Waplau, Waprea dan Jikumerasa sedangkan kadar N daun berada dibawah batas kritikal, yaitu 0,57% dan produksi buah kelapa di kecamatan Wapalu berkisar antara 23.84 buah/pohon/tahun sampai 74.86 buah/pohon/tahun sedangkan di kecamatan Namlea berkisar antara 14.79 buah/pohon/tahun sampai 86.64 buah/pohon/tahun.
Description
Buku ini memiliki beberapa bab, diantaranya:
1. Kadar Hara Tanah, Daun dan Produktivitas Tanaman Kelapa di Pulau Buru
2. Pengaruh Zat Pengatur Tumbuh IBA Terhadap Pertumbuhan Plantlet Kelapa Genjah Kuning Nias (GKN)
3. Hydrological Processes of Coconut Palm Plantation: Rainwater uptake, Return to the Atmosphere, and The Moisture Conservation
4. Identifikasi Kelapa Dalam Unggul Lokal untuk Materi Kebun Induk Kelapa Dalam Komposit di Provinsi Jawa Tengah
5. Observasi Musuh Alami Hama Brontispa longissima (Gestro) di Provinsi Maluku
6. Pemanfaatan Ampas Kelapa (Cocos nucifera) untuk Pembuatan Biodiesel
7. Diversifikasi Produk Virgin Coconut Oil (VCO)
8. Pengaruh Pengupasan Benih dan Mulsa Terhadap Daya Kecambah Benih Aren (Arenga pinata)
9. Karakteristik Empat Aksesi Baru Aren (Arenga pinnata Merr) dari Kalimantan Selatan
10. Mutu Gula Aren dan Perubahannya Selama Penyimpanan (Studi Kasus di Desa Hariang-Lebak, Provinsi Banten)
Keywords
A Agriculture/Pertanian