Analisis Dampak Kredit Usaha Penguatan Ekonomi Masyarakat (KUPEM) Dalam Peningkatan Pendapatan Petani Di Provinsi Jambi

No Thumbnail Available
Date
2003
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTP Jambi
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi tentang kelayakan usaha dan dampak Kredit Usaha Penguatan Ekonomi Masyarakat (KUPEM) pada sektor pertanian meliputi usahatani tanaman pangan, peternakan dan perikanan. Penelitian dilaksanakan pada Tahun 2002 dengan mengambil lokasi di semua kabupaten/kota dalam Provinsi Jambi yang mendapatkan alokasi dana KUPEM yang telah dimulai pada Tahun 2000.
Description
Keywords
Research Subject Categories::E Economics, development, and rural sociology/Ekonomi, Pembangunan dan Sosiologi Pedesaan::E10 Agricultural economics and policies/Ekonomi dan Kebijaksanaan Nasional mengenai pertanian
Citation