Budidaya Tanaman Paprika (Capsicum annuum var. grossum) di dalam Rumah Plastik

dc.contributor.authorGunadi, Nikardi
dc.contributor.authorMoekasan, Tonny K.
dc.contributor.authorPrabaningrum, Laksminiwati
dc.contributor.authorPutter, Herman de
dc.contributor.authorEveraarts, Arij
dc.date.accessioned2025-05-07T03:18:56Z
dc.date.available2025-05-07T03:18:56Z
dc.date.issued2006
dc.description.abstractPada saat ini, tanaman paprika (Capsicum annuum var. grossum L.) merupakan salah satu komoditas penting yang mulai banyak dibudidayakan di Indonesia. Permintaan buah paprika baik pasar lokal maupun pasar ekspor dari tahun ke tahun terus meningkat. Namun demikian, beberapa kendala dalam budidaya paprika masih kerap dijumpai oleh para petani maupun kalangan agribisnis. Bertitik tolak dari hal tersebut, Pusat Penelitian dan Pengembangan Hortikultura melalui unit pelayanan teknisnya yaitu Balai Penelitian Tanaman Sayuran di Lembang melalui kerjasama penelitian dalam program HORTIN (Horticultural Research Cooperation between Indonesia and the Netherlands) yang bekerjasama dengan Applied Plant Research (APR), Wangeningen University and Research Centre, Belanda dalam penelitian”Sustainable vegetable production systems under tropical plastic house (Protveg-1)” menuangkan beberapa hasil penelitian dalam buku ”Budidaya Tanaman Paprika (Capsicum annum var. grossum L.) di Dalam Rumah Plastik” ini.
dc.identifier.isbn979-8308-56-5
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/24827
dc.language.isoid
dc.publisherBalai Penelitian Tanaman Sayuran
dc.subjectF Plant production/Produksi Tanaman::F01 Crop Husbandry/Pertanaman
dc.titleBudidaya Tanaman Paprika (Capsicum annuum var. grossum) di dalam Rumah Plastik
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Budidaya Tanaman Paprika (Capsicum annuum var. grossum) di dalam Rumah Plastik.pdf
Size:
5.18 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: