Deteksi Virus African Swine Fever di Organ Limpa Babi dengan Menggunakan Antibodi Komersial Monoklonal dan Poliklonal pada Tehnik Imunohistokimia

dc.contributor.authorWahyuni
dc.contributor.authorIdris, Fitria
dc.contributor.authorWirawawan, Hadi Purnama
dc.contributor.authorpitriani
dc.contributor.otherBalai Besar Veteriner Marosen_US
dc.date.accessioned2021-06-29T07:22:17Z
dc.date.available2021-06-29T07:22:17Z
dc.date.issued2021-06
dc.description.abstractKasus African Swine Fever sudah di laporkan pada kasus kematian babi di kabupaten Manokwari Provinsi Papua Barat pada bulan Maret-April 2021. Kematian babi yang meningkat pada daerah tersebut akan menyebabkan penurunan perekonomian pada kabupaten tersebut dikarenakan binatang ternak babi adalah komoditas ternak utama di papua barat dan menimbulkan rasa trauma peternak untuk memelihara babi. Hasil pengujian histopatologi dari organ babi yang mati di daerah di duga African swine fever (ASF). Gambaran histopatologi pada organ limpa di dapat adanya pembengkakan organ, perdarahan menyeluruh, hemosiderin dan pengurangan sel limfosit. Pengujian di lanjut ke imunohistokimia dengan menggunakan antibodi monoklonal dan poliklonal ASF. Hasil yang didapat bahwa kedua antibodi dapat mendeteksi adanya virus ASF pada organ limpa dengan ditandai terjadi ikatan antibodi dan antigen yang di warnai dengan pewarnaan DAB yaitu berwarna coklat. Tetapi antibodi dari monoklonal lebih banyak mengikat virus dibanding poliklonal.en_US
dc.identifier.issn0216-1486
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/12966
dc.language.isoiden_US
dc.publisherPerpustakaan Balai Besar Veteriner Marosen_US
dc.relation.ispartofseriesVolume 20, Nomor 1, Tahun 2021;
dc.subjectbabien_US
dc.subjecthistopatologien_US
dc.subjectimunohistokimiaen_US
dc.subjectpoliklonalen_US
dc.subjectmonoklonal.en_US
dc.subjectResearch Subject Categories::L Animal production/Produksi Hewan::L73 Animal diseases/Penyakit Hewanen_US
dc.titleDeteksi Virus African Swine Fever di Organ Limpa Babi dengan Menggunakan Antibodi Komersial Monoklonal dan Poliklonal pada Tehnik Imunohistokimiaen_US
dc.title.alternativeDetection of African Swine Fever Viruses in Pig Spleen Using Commercial Monoclonal and Polyclonal Antibodies in Immunohistochemical Techniquesen_US
dc.typeBooken_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Deteksi virus ASF.pdf
Size:
1.08 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: