Pengaruh Fenomena Enso (El-Nino Southern Oscillation) Terhadap Keragaman Curah Hujan Dan Keragaan Potensi Hasil Palawija Di Kabupaten Kampar
Loading...
Date
2006
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTPJambi
Abstract
Hubungan yang erat antara El-nino dengan curah hujan telah mendapat perhatian dari para ilmuwan. Nilai Indek Osilasi Selatan (IOS) yang merupakan selisih antara Tahiti dan Darwin menjadi suatu bahan kajian penting bagi negara-negara yang sangat bergantung dasar pembangunan terhadap sektor pertanian, terutama negara-negara yang terletak di daerah tropis, termasuk Indonesia umumnya dan Kabupaten Kampar khususnya.
Description
Keywords
Research Subject Categories::P Natural resources/Sumber Daya Alam::P40 Meteorology and climatology/Cuaca dan Iklim, Research Subject Categories::F Plant production/Produksi Tanaman::F01 Crop Husbandry/Pertanaman