Kedaulatan Pangan
Loading...
Date
2014
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balittra
Abstract
Di tengah kendala dan tantangan di atas, pemerintah dalam periode lima tahun ke depan (2015-2019) telah menetapkan untuk mencapai kedaulatan pangan. Dalam periode lalu (2000-2014) pemerintah telah menetapkan untuk mencapai swasembada pangan. Menurut Darwanto (2013) kedaulatan pangan memiliki cakupan lebih luas dari swasembada, kemandirian, ataupun ketahanan pangan sebagaimana didefisikan berikut:
• Swassembada pangan adalah kemampuan memenuhi kebutuhan pangan dari produksi dalam negeri.
• Kemandirian pangan adalah kondisi terpenuhinya pangan tanpa adanya ketergantungan dengan pihak luar dan berdaya tahan tinggi terhadap perkembangan gejolak ekonomi dunia.
• Ketahanan pangan adalah terpenuhinya pangan bagi rumah tangga yang cukup baik jumlah, mutu,aman, merata, dan terjangkau (UU No. 7 tahun 1996 tentang Pangan).
Description
Keywords
Kedaulatan Pangan