Biology of Botryodiplodia theobromae of cashew

Abstract
Botryodiplodia theobromae Pat. Lasio-diplodia theobromae merupakan penyebab penyakit gumming pada tanaman jambu mete (Anacardium occidentale L.), dan berhubungan dengan kematian ranting dan hawar bunga (SUPRIADI et al., 1994). Penyakit ini tersebar luas di perkebunan jambu mete di Jawa, Bali, Kupang dan Sumbawa
Description
Penyakit gumosis yang disebabkan oleh Botryodiplodia theobromae baru-baru ini telah ditemukan menyerang per-tanaman jambu mente di Indonesia. Nilai kerugian karena penyakit ini belum diketahui, tetapi untuk mengantisipasinya telah dipelajari beberapa aspek biologi patogen dalam rangka menyokong penelitian komponen penanggulangan penyakit.
Keywords
A Agriculture/Pertanian
Citation
Collections