Jagung & Kedelai di Bawah Tegakan Kelapa - Maluku Utara

Loading...
Thumbnail Image
Date
2021-05
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian (BBP2TP)
Abstract
Description
Kebutuhan pangan yang semakin meningkat seiring dengan laju alih fungsi lahan dari pertanian ke penggunaan lain seperti perumahan, industri, dll, sehingga pemanfaatan lahan kosong atau lahan diantara tanaman tahunan sangat disarankan. Usahatani jagung dan kedelai di Maluku Utara dari sisi produktivitas masih relatif rendah. Dalam upaya peningkatan produksi jagung dan kedelai di Maluku Utara khususnya dalam menopang program nasional masih dapat dilakukan dengan memanfaatkan potensi lahan di bawah tegakan kelapa.
Keywords
Research Subject Categories::A Agriculture/Pertanian
Citation
Collections