Budidaya Ayam Kampung Unggul Balitbangtan (KUB)

Loading...
Thumbnail Image
Date
2021-05
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian (BBP2TP)
Abstract
Description
Konsumsi daging dan telur ayam kampung masyarakat Indonesia dari tahun ke tahun mengalami peningkatan, sedangkan produksinya belum mampu sepenuhnya memenuhi kebutuhan masyarakat. Untuk itu perlu dilakukan pengembangan budidaya ayam kampung yang memiliki nilai produksi telur tinggi. Ayam Kampung Unggul Balitbangtan (KUB) merupakan jenis ayam kampung dengan galur baru yang dihasilkan Badan Litbang Pertanian. Budidaya Ayam KUB bertujuan untuk meningkatkan produksi telur ayam kampung agar mampu memenuhi kebutuhan masyarakat.
Keywords
Research Subject Categories::A Agriculture/Pertanian
Citation
Collections