MANAJEMEN KESEHATAN TERNAK KAMBING KACANG (Capra aegagrus hircus)

No Thumbnail Available
Date
2021-03
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Abstract
Description
Sekolah Menengah Kejuruan Pertanian Pembangunan (SMK-PP) Negeri Kupang merupakan lembaga pendidikan yang memiliki 3 kompetensi keahliah yaitu ; Agribisnis Ternak Ruminansia, Kesehatan Hewan, dan Agribisnis Tanaman Pangan dan Hortikultura yang berada di bawah naugan Kementerian Pertanian yang mengembangkan daya manusia pertanian. Peserta didik diharapkan berkepribadian baik, kreatif dan mandiri serta menjadi tenaga teknis yang handal serta berdaya saing dalam bidangnya masing-masing. Sistem pembelajaran yang diterapkan adalah proses pembelajaran jarak jauh (dari rumah) di sumber kerena “covid-19”, sehingga siswa diharus mempelajari teori yang diberikan guru berupa modul atau vidio dan melakukan praktek dengan memanfaatkan alat yang ada disekitarnya untuk mempelajari situasi secara nyata dalam mengelolah usaha di bidang pertanian dan peternakan dengan melaksanakan praktek kerja lapangan (PKL). Pelaksanaan PKL sesuai kurikulum SMK-PP Negeri Kupang diwajibkan bagi siswa/siswi kelas XII di intansi perusahan atau unit usaha lainya baik swasta maupun pemerintahan yang sudah ditetapkan baik di dalam daerah maupun di luar daerah. Lokasi pelaksanaa PKL ditempakan di rumah masing – masing sesuai keputusan dari dewan guru. Jenis usaha / komoditas harus sesuai dengan jurusannya masing – masing, sehingga dimana penulis fokuskan di bidang peternakan. Komunitas usaha dibidang peternakan yang terdiri dari ternak ruminansia besar (sapi), ternak ruminansia kecil (kambing), ternak unggas (ayam)
Keywords
ANGRIBISNIS TERNAK RUMINANSIA
Citation
Collections