Tanaman Pangan
Permanent URI for this community
Browse
Browsing Tanaman Pangan by Subject "Budidaya padi"
Now showing 1 - 2 of 2
Results Per Page
Sort Options
- ItemPetunjuk Teknis Budidaya Padi Jajar Legowo Super(Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jawa Barat, 2016) Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jawa Barat; Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Jawa BaratTeknologi padi jajar legowo (jarwo) super merupakan teknologi budidaya padi secara terpadu berbasis cara tanam jajar legowo. Dalam implementasinya di lapangan, teknologi pada Jajar Legowo Super menggunakan: (1) benih bermutu varietas unggul baru dengan potensi hasil tinggi, (2) biodekomposer pada saat pengolahan tanah, (3) pupuk hayati sebagai seed treatment dan pemupukan berimbang, (4) teknik pengendalian organisme pengganggu tanaman (OPT) secara terpadu, dan (5) alat mesin pertanian terutama untuk tanam dan panen. Teknologi Jarwo Super telah diuji keunggulannya pada musim tanam 2016 melalui dem area seluas 50 ha pada lahan sawah irigasi di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Varietas Inpari-30, Ciherang Sub-1, Inpari-32 HDB, dan Inpari-33 telah berproduksi di atas 10 ton GKG/ha, sedangkan produktivitas varietas Ciherang yang diusahakan petani di luar dem area hanya 6,o ton GKG/ha. Analisis usahatani menunjukkan bahwa teknologi Jarwo Super sangat layak dikembangkan pada skala luas.
- ItemPetunjuk teknis budidaya padi organik(BPTP Jawa Barat, 2015-07-21) Surdianto, Yanto; Sutrisna, Nana; BPTP Jawa Barat