Aspek Legalitas Atas Penanganan dan Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku di Indonesia

dc.contributor.authorRamadhon, Rizqi Nur
dc.date.accessioned2023-12-01T08:59:41Z
dc.date.available2023-12-01T08:59:41Z
dc.date.issued2022
dc.description.abstractPenyakit Mulut dan Kuku atau PMK merupakan wabah penyakit menular yang menyerang hewan berkuku belah. Dalam menangani wabah PMK diperlukan pengaturan yang mengatur dalam hal tersebut. Pengaturan hukum di Indonesia dalam menangani wabah PMK tidak begitu mumpuni. Banyaknya permasalahan-permasalahan dalam menangani wabah PMK karena tidak adanya dasar hukum yang kuat. PMK akan menyebabkan kerugian ekonomi yang sangat besar, bukan hanya karena mengancam kelestarian populasi ternak di dalam negeri, tetapi juga mengakibatkan hilangnya peluang ekspor ternak dan hasil ternak.Oleh karena itu penulis akan mengulas dan mengangkat tulisan aspek legalitas atas penanganan dan pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku Di Indonesia. Metode yang digunakan adalah yuridis normatif. Dalam hasil penelitian pengaturan yang ada belum cukup dalam mengakomodir permasalahan dalam penanganan wabah Penyakit Mulut dan Kuku di Indonesia dan pemerintah harus segera membentuk pengaturan dalam bentuk Peraturan Presiden sehingga penanganan wabah PMK ini agar dapat teratasi.
dc.identifier.issn2808-9189
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/21641
dc.language.isoid
dc.publisherBiro Hukum Kementerian Pertanian
dc.relation.ispartofseriesVol. 2 No. 1 - Agustus 2022
dc.subjectD Administration and legislation/Administrasi dan Peraturan Perundang-undangan::D50 Legislation/Hukum dan Peraturan Perundang-undangan
dc.titleAspek Legalitas Atas Penanganan dan Pengendalian Penyakit Mulut dan Kuku di Indonesia
dc.typeArticle
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Aspek Legalitas Atas Penanganan Dan Pengendalian Penyakit Mulut Dan Kuku Di Indonesia.pdf
Size:
4.37 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: