Efektifitas Otovaksin Untuk Pengobatan Papilomavirus pada Sapi di BPPV Regional II Bukittinggi

dc.contributor.authorBudhiyadnya, I Gde Eka
dc.contributor.authorSafitri, Kiki
dc.contributor.authorWahyuni, Lora
dc.contributor.authorSopian
dc.contributor.authorSyibli, Muhammad
dc.date.accessioned2023-05-11T01:05:59Z
dc.date.available2023-05-11T01:05:59Z
dc.date.issued2008
dc.description.abstractPapilomavirus termasuk dalam Family Papovaviridae yang diketahui sebagai penyebab Papiloma/kutil pada kulit. Kutil lebih umum terjadi pada sapi daripada hewan domestic lainnya. Otovaksin sudah digunakan secara luas, dan hanya sedikit bukti yang menunjukkan bahwa Otovaksin adalah efektif dalam pengobatan Papilomavirus. Walaupun demikian Laboratorium Hewan Percobaan BPPV Regional II Bukittinggi melakukan uji coba pembuatan Otovaksin dan melakukan pengobatan pada salah satu sapi simental cross jantan milik Laboratorium Hewan Percobaan BPPV Regional II Bukittinggi dan hasilnya Otovaksin terbukti efektif dalam pengobatan kutil/papiloma.
dc.identifier.issn1412-7091
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/20159
dc.language.isoid
dc.publisherBPPV Regional II Bukittinggi
dc.titleEfektifitas Otovaksin Untuk Pengobatan Papilomavirus pada Sapi di BPPV Regional II Bukittinggi
dc.typeArticle
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
efektifitas otovaksin.pdf
Size:
2.84 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description:
Collections