Analisis Mutu Beras Menggunakan Sistem Visi Komputer

No Thumbnail Available
Date
2015-08-06
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Besar Penelitian Tanaman Padi (BB Padi)/BBSIP Padi
Abstract
Beras merupakan salah satu komoditas serealia terpenting di Indonesia. Kebutuhan akan beras yang bermutu baik mendorong perkembangan teknik analisis mutu. Salah satu teknik modern untuk analisis mutu secara visual adalah dengan menggunakan sistem visi komputer. Tulisan singkat ini mencoba memberikan gambaran secara umum mengenai sistem visi komputer, serta teknik dan pengaplikasiannya dalam penentuan mutu beras. Materi yang disajikan akan sangat bermanfaat untuk peneliti serealia dan praktisi pangan yang akan melakukan riset memanfaatkan teknologi komputer dan sensor untuk mengkaji berbagai parameter mutu suatu produk pangan.
Description
11 hlm.; 2 ills.; 3 tabel
Keywords
Citation