Teknologi Budidaya Kambing

dc.contributor.authorSoerachman
dc.contributor.authorPrabowo, Akhmad
dc.contributor.authorTambunan, Reny D.
dc.date.accessioned2023-08-30T12:49:30Z
dc.date.available2023-08-30T12:49:30Z
dc.date.issued2008
dc.description.abstractTernak kambing merupakan salah satu jenis ternak yang cukup digemari masyarakat, namun skala usahanya masih bersifat usaha kecil-kecilan dimana sistem pemeliharaan dan perkembangbiakannya masih secara tradisional. Ternak kambing sudah lama diusahakan oleh masyarakat sebagai usaha sampingan atau tabungan karena pemeliharaan dan pemasaran hasil produksi (baik daging, susu, kotoran maupun kulitnya) relatif mudah. Meskipun secara tradisional telah memberikan hasil yang lumayan, jika pemeliharaannya ditingkatkan (menjadi semi intensif atau intensif), pertambahan berat badannya dapat mencapai 50- 150 gr/hari. Ada tiga hal pokok yang harus diperhatikan dalam usaha ternak kambing, yaitu: harus mengenal bangsa kambing dan ciri-ciri kambing untuk bibit, bahan pakan dan cara pemberiannya, dan tata laksana.
dc.identifier.isbn978-979-1415-28-6
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/21072
dc.language.isoid
dc.publisherBalai Besar Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian
dc.subjectL Animal production/Produksi Hewan::L01 Animal husbandry/Peternakan
dc.titleTeknologi Budidaya Kambing
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Teknologi Budidaya Kambing.pdf
Size:
1.04 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: