Budi Daya Tanaman Abaca (Musa textilis NEE)
dc.contributor.author | Setyo-Budi, Untung | |
dc.contributor.author | Sudjindro | |
dc.contributor.author | Heliyanto, Bambang | |
dc.contributor.other | Balai Penelitian Tembakau dan Tanaman Serat | en_US |
dc.date.accessioned | 2021-05-31T13:41:45Z | |
dc.date.available | 2021-05-31T13:41:45Z | |
dc.date.issued | 1998 | |
dc.description.abstract | Abaca (Musa textilis NEE) merupakan tanaman penghasil serat dari kelopak daun, termasuk famili Musaceae atau jenis pisang-pisangan. Tumbuh liar di Pulau Mindanao (Filipina) dan Pulau Sangihe (Indonesia). Penduduk pulau-pulau tersebut sebelum Perang Dunia II memperoleh benang-benang halus dari pelepah daun untuk dijadikan kain yang sejuk. Tanaman abaca berasal dari Filipina, dengan pangsa arealnya mencapai lebih dari 95%. Karenanya abaca disebut sebagai Manila Hemp. Karena kuat dan tahan air garam, maka serat abaca baik untuk industri tali-temali kapal laut dan tali-temali lainnya. Selain itu serat abaca juga merupakan bahan baku pulp kertas berkualitas tinggi seperti kertas uang, kertas dokumen, kertas cheque, kertas plaster, kantong teh, kertas mimeograph, serta untuk tekstil. | en_US |
dc.identifier.uri | https://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/12886 | |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.publisher | Balai Penelitian Tembakau dan Tanaman Serat | en_US |
dc.subject | Abaca | en_US |
dc.subject | Musa textilis NEE | en_US |
dc.subject | Budidaya | en_US |
dc.title | Budi Daya Tanaman Abaca (Musa textilis NEE) | en_US |
dc.type | Book | en_US |
Files
Original bundle
1 - 1 of 1
Loading...
- Name:
- Budi Daya Tanaman Abaca (Musa textilis NEE).pdf
- Size:
- 2.67 MB
- Format:
- Adobe Portable Document Format
- Description:
- Fulltext
License bundle
1 - 1 of 1
Loading...
- Name:
- license.txt
- Size:
- 1.71 KB
- Format:
- Item-specific license agreed upon to submission
- Description: