Modul Pelatihan Literasi Dan Edukasi Keuangan Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga

Loading...
Thumbnail Image
Date
2021
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian
Abstract
"Modul Pelatihan ini digunakan dalam Pelatihan Literasi dan Edukasi Keuangan sebagai buku pegangan (widyaiswara, Penyuluh dan Staf lapangan) di lokasi IPDMIP dalam memberikan bahan bagi Ketua Kelompok Tani dan Rumah Tangga Petani tentang Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga Petani. Buku ini merupakan salah satu dari modul Pelatihan Literasi Keuangan Dasar yang terdiri 3 (tiga) modul, yaitu (1) Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga;(2) Pengelolaan Keuangan Rumah Tangga Petani; dan (3) Pengetahuan tentang Produk dan Layanan Keuangan. Dalam modul pelatihan ini terdapat 7 (tujuh) materi pelajaran tentang pengelolaan keuangan rumah tangga, meliputi (1) Rekening dan Saldo Tabungan; (2) Kegiatan Usaha lainnya; (3) Pendapatan; (4) Perencanaan Anggaran Konsumsi Pangan Rumah Tangga; (5) Pengeluaran Rumah Tangga; (6) Arus Kas Rumah Tangga Sebelum dan Sesudah Pembiayaan;dan (7)Perencanaan Biaya Dibandingkan Realisasi."
Description
Keywords
Modul Pelatihan, Keuangan Rumah Tangga
Citation