Buku Teknis Budidaya Semangka di Lahan Kering Dataran Rendah Kalteng

dc.contributor.authorFimansyah, M. Anang
dc.contributor.authorIrwandi, Deddy
dc.contributor.otherBPTP Kaltengen_US
dc.date.accessioned2022-09-01T03:03:12Z
dc.date.available2022-09-01T03:03:12Z
dc.date.issued2020-04
dc.descriptionKecukupan unsur hara merupakan faktor utama semangka dapat berproduksi maksimal dan mutu produksi yang baik. Kebutuhan unsur hara baik makro dan mikro disimpan dalam bagian vegetatif dan buah.en_US
dc.description.abstractProduksi semangka di Provinsi Kalimantan Tengah, Indonesia pada tahun 2015 mengalami peningkatan dibandingkan rata-rata lima tahun sebelumya mencapai 3.341,6 t, sedangkan produksi rata-rata dari tahun 2010 hingga tahun 2014 mencapai 3.035,34 t (Tantri, 2016). Petani yang membudidayakan tanaman semangka, umumnya berada pada agroekosistem yang berbeda, dari lahan kering hingga lebak ataupun lahan pasang surut. Kendala utama yang dijumpai pada buah semangka adalah produksi dan kualitas buah rendah. Kendala penggunaan benih semangka triploid atau tanpa bibi karena sifat bijinya yang keras. Berbagai cara agar dapat perkecambahan berlangsung baik digunaan perlukaan. Sunarlim et al., (2012) perlukaan dilakukan dengan cara ujung benih dipecah/dibuang terlebih dahulu dengan pisau. Perlakuan perlukaan tersebut meningkatkan daya kecambah benih dari 38% menjadi 65%.en_US
dc.identifier.isbn978-979-171-110-4
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/17339
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBPTP Kaltengen_US
dc.subjectResearch Subject Categories::F Plant production/Produksi Tanaman::F04 Fertilizing/Pemupukanen_US
dc.subjectResearch Subject Categories::F Plant production/Produksi Tanaman::F30 Plant genetics and breeding/Genetika dan Pemuliaan Tanamanen_US
dc.titleBuku Teknis Budidaya Semangka di Lahan Kering Dataran Rendah Kaltengen_US
dc.typeBooken_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 2 of 2
Loading...
Thumbnail Image
Name:
budidaya Semangka.pdf
Size:
3.85 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
IMG_20220901_100357.jpg
Size:
3.41 MB
Format:
Joint Photographic Experts Group/JPEG File Interchange Format (JFIF)
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: