Perspektif Perakitan Varietas Unggul Baru Spesifik Agroekologi Lahan Kering Masam Menuju Swasembada Kedelai

dc.contributor.authorArsyad, Darman Moudar
dc.contributor.otherBadan Penelitian dan Pengembangan Pertanianen_US
dc.date.accessioned2022-12-12T01:29:41Z
dc.date.available2022-12-12T01:29:41Z
dc.date.issued2011
dc.descriptionOrasi Pengukuhan Profesor Riset Bidang Pemuliaan dan Genetika Tanaman. Bogor, 11 Oktober 2011en_US
dc.description.abstractSalah satu inovasi teknologi yang diperlukan dalam pengembangan kedelai adalah varietas unggul. Sesuai dengan prinsip dasar bahwa produktivitas tanaman ditentukan oleh interaksi antara faktor genetik dan lingkungan (G x E) serta beragamnya faktor biofisik lingkungan (agroekologi), maka diperlukan varietas yang sesuai (adaptif spesifik) untuk agroekologi sasaran. Selama dua dekade terakhir, Indonesia telah melepas 48 varietas unggul kedelai hasil pemuliaan dalam negeri dan 81% dari varietas tersebut merupakan varietas yang sesuai untuk lingkungan optimal, yaitu lahan sawah irigasi, dan yang lainnya adalah varietas yang sesuai untuk lingkungan suboptimal. Naskah orasi ini membahas perspektif perakitan varietas unggul baru kedelai adaptif spesifik agroekologi lahan kering masam yang memiliki potensi cukup besar dalam upaya pencapaian swasembada kedelai di Indonesia.en_US
dc.identifier.isbn978-602-8218-94-8
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/18538
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBadan Penelitian dan Pengembangan Pertanianen_US
dc.subjectResearch Subject Categories::F Plant production/Produksi Tanaman::F30 Plant genetics and breeding/Genetika dan Pemuliaan Tanamanen_US
dc.subjectKedelaien_US
dc.subjectVarietas Unggulen_US
dc.subjectLahan Kering Masamen_US
dc.titlePerspektif Perakitan Varietas Unggul Baru Spesifik Agroekologi Lahan Kering Masam Menuju Swasembada Kedelaien_US
dc.typeBooken_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Perspektif Perakitan Varietas Unggul Baru Spesifik Agroekologi Lahan Kering Masam.pdf
Size:
17.42 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: