Hama Tanaman Kedelai

No Thumbnail Available
Date
2016
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTP Kaltim
Abstract
Description
Salah satu kendala dalam peningkatan produksi kedelai adalah serangan hama yang dsapat menurunkan hasil sampe dengan 80% dengan fuso jika tidak dilakukan tindakan pengendalian. Lebih dari 20 spesies serangga hama menginfestasi tanaman kedelai di Indonesia, namun hanya 12-14 spesies yang secara ekonomi perlu diperhatikan dan disiapkan cara pengendaliannya.
Keywords
Hama Penyakit
Citation
Collections