Kharakteristik Varietas dan Distribusi Benih Sumber Jeruk Nusantara

dc.contributor.authorBalai Penelitian Tanaman Jeruk dan Buah Subtropika
dc.date.accessioned2023-08-23T04:39:03Z
dc.date.available2023-08-23T04:39:03Z
dc.date.issued2014
dc.description.abstractPerdagangan jeruk impor di Indonesia tidak saja membanjiri pasar swalayan namun sudah merambah ke pasar tradisional dan pelosok desa dengan harga terjangkau, hal ini tentunya perlu mendapat perhatian khusus dari pemerintah agar buah jeruk nasional tidak semakin terpuruk. Indonesia sangat kaya akan sumber daya genetik buah-buahan akan tetapi kekayaan genetik tersebut belum banyak yang dimanfaatkan dan dikembangkan secara maksimal. Indonesia juga memiliki berbagai varietas unggul jeruk keprok, siam maupun pamelo yang kualitasnya tidak kalah dengan jeruk impor. Seperti keprok Batu 55 dari Jawa Timur, keprok SoE dari Nusa Tenggara Timur, keprok Brastepu dari Sumatera Utara, keprok Gayo dari NAD, keprok Terigas dari Kalimantan Barat, dan keprok Garut dari Jawa Barat. Sedangkan untuk jeruk siam antara lain siam Madu dari Sumatera Utara dan siam Gunung Omeh dari Sumatera Barat.
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/21047
dc.language.isoid
dc.publisherPusat Penelitian dan Pengembangan Hortikultura
dc.subjectF Plant production/Produksi Tanaman::F03 Seed production/Produksi dan Perlakuan terhadap Biji dan Benih
dc.subjectF Plant production/Produksi Tanaman::F30 Plant genetics and breeding/Genetika dan Pemuliaan Tanaman
dc.titleKharakteristik Varietas dan Distribusi Benih Sumber Jeruk Nusantara
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Kharakteristik Varietas dan Distribusi Benih Sumber Jeruk Nusantara.pdf
Size:
801.07 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: