Buletin

Loading...
Thumbnail Image
Date
2012-04-01
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Sumatera Utara
Abstract
Sub Terminal Agribisnis (STA) dibangun pada tingkat kabupaten/kota dan diusahakan letaknya strategi selain berfungsi menampung produksi hasil panen dari kabupaten/kota itu sendiri, juga menampung produk pertanian hasil panen dari kabupaten yang berdekatan atau berdampingan, Pada tahun 2003-2010 di provinsi Sumatera Utara telah dibangun 8 unit STA yang etrletak dikabupaten dairi, Deli Serdang, Karo ,Simalungun, Asahan, Toba Samosir, Tapanuli Utara dan Kota Pematang siantar.
Description
Sub Terminal Agribisnis (STA) dibangun pada tingkat kabupaten/kota dan diusahakan letaknya strategi selain berfungsi menampung produksi hasil panen dari kabupaten/kota itu sendiri, juga menampung produk pertanian hasil panen dari kabupaten yang berdekatan atau berdampingan, Pada tahun 2003-2010 di provinsi Sumatera Utara telah dibangun 8 unit STA yang etrletak dikabupaten dairi, Deli Serdang, Karo ,Simalungun, Asahan, Toba Samosir, Tapanuli Utara dan Kota Pematang siantar.
Keywords
A Agriculture/Pertanian
Citation
Collections