Road Map Penelitian dan Pengembangan Lahan Kering

dc.contributor.authorLas, Irsal
dc.contributor.authorAgus, Fahmuddin
dc.contributor.authorNursyamsi, Dedi
dc.contributor.authorHusen, Edi
dc.contributor.authorSutriadi, Teddy
dc.contributor.authorWiratno
dc.contributor.authorSyahbuddin, Haris
dc.contributor.authorJamil, Ali
dc.contributor.authorRitung, Sofyan
dc.contributor.authorMulyani, Anny
dc.contributor.authorHendrayana, Rahmat
dc.contributor.authorDariah, Ai
dc.contributor.authorSuryani, Erna
dc.contributor.authorSulaeman, Yiyi
dc.contributor.authorNurida, Neneng L.
dc.contributor.authorRejekiningrum, Popi
dc.date.accessioned2023-12-02T03:11:30Z
dc.date.available2023-12-02T03:11:30Z
dc.date.issued2014
dc.description.abstractEksistensi lahan kering di Indonesia memiliki peran strategis mendukung pembangunan menuju pertanian bioindustri berkelanjutan. Peran strategis lahan kering tersebut ditunjukkan antara lain oleh potensi areal yang luas, adanya peluang untuk meningkatkan nilai tambah melalui pengembangan komoditas komersial (perkebunan, hortikultura dan peternakan), dapat mengkompensasi produksi pertanian karena lahannya terdegradasi, dan karena konversi lahan. "Road Map Penelitian dan Pengembangan Lahan Kering Mendukung Pertanian Bioindustri Berkelanjutan" disusun untuk memberikan arahan secara koseptual dan komprehensif berlandaskan tag line Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian "Science. Innovation. Networks", serta memuat bahasan antara lain: (1) potensi, karakteristik dan permasalahan lahan kering; (2) state of the art pengembangan IPTEK lahan kering; (3) arah, strategi, dan road map penelitian dan pengembangan lahan kering; dan (4) konsep dan strategi pengembangan lahan kering untuk mendukung pembangunan pertanian bioindustri berkelanjutan.
dc.identifier.isbn978-602-1280-76-8
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/21645
dc.language.isoid
dc.publisherBalai Besar Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Lahan Pertanian
dc.subjectP Natural resources/Sumber Daya Alam::P01 Nature conservation and land resources/Konservasi sumber daya alam dan sumber daya lahan
dc.titleRoad Map Penelitian dan Pengembangan Lahan Kering
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Road Map Penelitian dan Pengembangan Lahan Kering.pdf
Size:
6.92 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: