KARAKTERISASI MORFOEKOTIPE POHON INDUK JAMBU METE DI FLORES TIMUR

dc.contributor.authorSupriadi, Handi
dc.contributor.authorRusli
dc.date.accessioned2024-08-06T03:39:57Z
dc.date.available2024-08-06T03:39:57Z
dc.date.issued2013-12
dc.description.abstractKabupaten Flores Timur (Flotim) merupakan salah satu sentra produksi jambu mete di Indonesia. Penggunaan benih yang asalan meyebabkan produksi jambu mete di daerah ini masih tergolong rendah. Salah satu upaya untuk mengatasi masalah tersebut adalah melalui penggunaan benih unggul yang dapat beradaptasi dengan kondisi lingkungan sub optimal. Penelitian yang bertujuan untuk mengevaluasi karakteristik morfologi pohon induk jambu mete terpilih dan lingkungan tumbuhnya di Kabupaten Flotim dilakukan pada tahun 2011 dengan metode survey dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 15 pohon induk jambu mete terpilih di Flores Timur memenuhi syarat untuk dijadikan sebagai sumber benih di daerah yang beriklim sedang.
dc.identifier.issn2337-3946
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/23115
dc.language.isoid
dc.publisherPUSAT PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PERKEBUNAN
dc.relation.ispartofseries1; 3
dc.subjectA Agriculture/Pertanian::A01 Agriculture - General aspects/Pertanian Aspek Umum
dc.subjectA Agriculture/Pertanian::A50 Agricultural research/Penelitian Pertanian
dc.titleKARAKTERISASI MORFOEKOTIPE POHON INDUK JAMBU METE DI FLORES TIMUR
dc.typeArticle
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
04. KARAKTERISASI MORFOEKOTIPE POHON INDUK JAMBU METE DI FLORES TIMUR.pdf
Size:
349.3 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: