Resep ANEKA MASAKAN NON-BERAS

dc.contributor.authorPusat Penelitian dan Pengembangan Tanaman Pangan
dc.date.accessioned2025-10-09T00:57:58Z
dc.date.available2025-10-09T00:57:58Z
dc.date.issued2001
dc.descriptionResep ANEKA MASAKAN NON-BERAS Diterbitkan Tahun 2001 Setebal 53 Halaman oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian
dc.description.abstractPangan merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia yang harus dipenuhi dalam jumlah maupun mutu. Kekurangan pangan dapat meng- akibatkan kualitas sumber daya manusia menurun. Lembaga pangan internasional FAO menengarai masih sekitar 800 juta penduduk yang menderita kekurangan pangan. Ketersediaan pangan menjadi masalah dunia yang harus diatasi. Dalam rangka memperingati Hari Pangan Sedunia 2001, FAO menetapkan tema Fight Hunger to Reduce Poverty. Palawija (kacang-kacangan dan umbi-umbian) menjadi alternatif utama menunjang penyediaan pangan masyarakat melalui diversifikasi pangan. Tidak banyak yang mengetahui seperti jali, gembili, súweg berpotensi untuk memenuhi kebutuhan pangan dan gizi serta agroindustri. Puslitbang Tanaman Pangan serantiasa menyebarluaskan inovasi tek- nologi tanaman pangan (padi dan palawija) kepada pengguna. Berbagai jenis produk olahan menggunakan bahan baku palawija telah di-kembangkan. Buku "Resep aneka masakan non-beras" ini bertujuan untuk lebih meningkatkan pemahaman dan penggunaan palawija. Pengembangan komoditas ini sangat bermanfaat untuk mengurangi kebergantungan terhadap beras dan terigu yang semakin sulit ditingkatkan karena berbagai kendala. Selanjutnya agroindustri yang berkembang akan membantu pula memerangi kelaparan dan mengurangi kemiskinan.
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/26438
dc.language.isoid
dc.publisherPusat Penelitian dan Pengembangan Tanaman Pangan
dc.titleResep ANEKA MASAKAN NON-BERAS
dc.typeBook
Files
Original bundle
Now showing 1 - 2 of 2
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Resep Aneka Masakan Non-Beras.pdf
Size:
13.41 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Teknik Mengendalikat Hama dan Penyakit Tanaman Padi.pdf
Size:
8.34 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description:
Collections