Salak pondoh, komoditas unggulan daerah istimewa Yogyakarta dan prospeknya

dc.contributor.authorDjaafar, Titiek F.
dc.contributor.otherBalai Besar Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Sumberdaya Genetik Pertanianen_US
dc.date.accessioned2021-04-08T01:35:52Z
dc.date.available2021-04-08T01:35:52Z
dc.date.issued1997
dc.description.abstractSalak pondoh, komoditas unggulan daerah istimewa yogyakarta dan prospeknya Salak Pondoh merupakan salah satu komoditas hortikultura yang khas dan unggulan di Daerah Istimewa Yogyakarta, khususnya di Kabupaten Sleman. Keunggulan salak Pondoh, yaitu rasanya yang manis dan tidak sepat walaupun buahmasih muda. Saat ini dikenal 3 jenis salak Pondoh, yaitu Pondoh Hitam, Pondoh Super dan Pondoh Manggala dengan kandungan vitamin C untuk Pondoh Hitam 29,39 mg/100 g daging buah segar, Pondoh Super 31,92 mg/100 g dan Pondoh Manggala 34,96 mg/100 g. Salak Pondoh mudah mengalami kerusakan oleh sebab itu diperlukan penanganan dan perlindungan yang baik terhadap buah segar sehingga kualitasnya tetap terjaga sampai saat buah dikonsumsi. Salak Pondoh memiliki nilai ekonomi tinggi. Harga salak ini berkisar antara 3-4 kali lebih mahal dibanding salak lain sehingga mampu meningkatkan pendapatan petani dari hasil panennya. Pemasaran salak Pondoh selain dilakukan di pasar lokal yang meliputi kota-kota besar di Indonesia, juga sudah diekspor ke mancanegara, antara lain ke Inggris dan Singapura dan dalam waktu dekat akan diekspor ke Malaysia, Thailand, Hongkong dan Arab Saudi.en_US
dc.identifier.issn1410-4377
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/12398
dc.language.isoiden_US
dc.publisherSekretariat Komisi Nasional Plasma Nutfahen_US
dc.subjectSalak Pondoh, Yogyakarta, karakter.en_US
dc.titleSalak pondoh, komoditas unggulan daerah istimewa Yogyakarta dan prospeknyaen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
salak pondoh1997.pdf
Size:
8.61 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: