Kajian Pemilihan Alternatif Penyiangan Gulma Padi Sawah

dc.contributor.authorSulistyosari, Novi
dc.contributor.authorSyuaib, M. Faiz
dc.contributor.authorHerodian, Sam
dc.contributor.otherBalai Besar Pengembangan Mekanisasi Pertanianen_US
dc.date.accessioned2020-06-16T04:48:28Z
dc.date.available2020-06-16T04:48:28Z
dc.date.issued2011-04-09
dc.descriptionAlat dan mesin penyiangan gulma padi sawahen_US
dc.description.abstractSalah satu tahapan penting dalam kegiatan budidaya padi adalah penyiangan. Penyiangan secara konvensional memerlukan banyak tenaga kerja. Sementara itu jumlah tenaga kerja pertanian makin berkurang. Sehingga penyiangan yang dilakukan menggunakan alat, baik semi mekanis maupun mekanis diharapkan mampu menangani permasalahan yang ada. Namun dalam penggunaan alat-alat tersebut perlu diperhatikan faktor manusia dan aktivitasnya sehingga dimungkinkan adanya suatu rancangan sistem manusia mesin yang optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi nilai beban kerja opeartor dan efektivitas kerja pada beberapa tipe alat penyiang (manual semi mekanis dan mekanis) dan melakukan pemilihan tipe penyiangan yang tepat untuk diaplikasikan ditinjau dan beberapa aspek. Parameter yang diukur meliputi kapasitas kerja alat, efektivitas penyiangan, jumlah anakan, tingkat kerusakan tanman dan konsumsi energi operator serta biaya operasional alat. Metode penentuan efektivitas penyiangan dan jumlah anakan menggunakan rancangan acak sedangkan metodekonsumsi energi operator ditentukan dengan pengukurann denyut jantung operator. Metode analisis untuk pemilihan tipe penyiangan terbaik menggunakan analisis logika fuzzy(fuzzy logic analysis). Hasil nenunjukkan bahwa konsumsi energi operator (WEC) pada penyiangan menggunakan tipe gasrok, tipe roller, mekanis dan manual berturut turut adalah 1,375 kkal/menit, 1,175 kkal/menit, 0,855 kkal/menit dan 0,745 kkal/menit. Efektivitas penyiangan rata-rata pada 79,19%. Berdasarkan model pemilihan alat menggunakan analisis fuzzy logic operasi fuzzy OR ( fungsi maksimum) yang mencakup beberapa aspek maka dapat ditentukan tipe alat penyiang yang terbaik yaitu alat penyiang secara mekanis (power weeder)en_US
dc.identifier.issn1693-2900
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/9539
dc.publisherBalai Besar Pengembangan Mekanisasi Pertanianen_US
dc.relation.ispartofseriesJurnal;1
dc.subjectAlat dan Mesin Penyiang, Padi, Ergonomika, Analisa Logikaen_US
dc.titleKajian Pemilihan Alternatif Penyiangan Gulma Padi Sawahen_US
dc.title.alternativeStudy on Selection og Weeding Activities Alternatives in Wetland Paddy Fielden_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
JEP APRIL 2011.pdf
Size:
6.71 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Penyiang gulma padi sawah
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: