YKajian Adaptasi Beberapa Varietas Padi Gogo yang Ditanam di Lahan Sawah

dc.contributor.authorYulyatin, Atin
dc.contributor.authorS. Ramdhaniati
dc.contributor.authorI. Ishaq
dc.contributor.authorIGP. A. Diratmaja
dc.date.accessioned2023-08-09T07:54:35Z
dc.date.available2023-08-09T07:54:35Z
dc.date.issued2015-08-06
dc.description6 hlm.; 2 tabel
dc.description.abstractPadi merupakan salah satu komoditi yang menjadi target pemerintah untuk swasembada pangan. Produksi padi diharapkan meningkat seiring dengan peningkatan permintaan. Salah satu yang ditawarkan Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian adalah menyediakan benih varietas unggul yang dapat beradaptasi dengan baik di berbagai lingkungan tumbuh yang tercekam, seperti banjir dan kekeringan. Sejumlah varietas padi gogo yang dilepas oleh Balitbangtan dianggap sebagai varietas amphibi yang mampu bertahan pada dua kondisi yang berbeda, di lahan kering dan lahan sawah. Tujuan kegiatan pengkajian ini adalah untuk mengetahui produksi varietas Inpago 4, inpago 5 dan Batutegi yang ditanam di lahan sawah. Penelitian ini dilakukan pada MT II MK I bulan Mei – Agustus 2013, di Kabupaten Bandung, Jawa Barat pada ketinggian 600 mdpl. Penelitian menggunakan rancangan acak kelompok dengan tiga ulangan. Varietas padi gogo yang digunakan sebagai perlakuan terdiri dari Inpago 4, Inpago 5 dan Batutegi, sedangkan petani sebagai ulangan. Hasil penelitian menunjukan bahwa varietas Inpago 4 memberikan hasil tertinggi dibandingkan kedua varietas yang lain saat ditanam di lahan sawah.
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/20923
dc.language.isoid
dc.publisherBalai Besar Penelitian Tanaman Padi (BB Padi)/BBSIP Padi
dc.titleYKajian Adaptasi Beberapa Varietas Padi Gogo yang Ditanam di Lahan Sawah
dc.title.alternativeProsiding Temu Teknologi Padi 2015. Buku 2
dc.typeArticle
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
32. Kajian Adaptasi Beberapa Varietas Padi Gogo yang Ditanam di Lahan Sawah - Atin Yulyatin, S. Ramdhaniati, I. Ishaq dan IGP. A. Diratmaja.pdf
Size:
194.15 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: