Identifikasi Kemurnian Galur Jagung Secara Cepat dan Sederhana

dc.contributor.authorDamanik, Fristy
dc.contributor.otherBadan Penelitian dan Pengembangan Pertanianen_US
dc.date.accessioned2019-12-30T02:18:07Z
dc.date.available2019-12-30T02:18:07Z
dc.date.issued2019
dc.description.abstractTeknik penggunaan marka molekuler dapat dijadikan alternatif teknologi identifikasi kemurnian galur yang cepat dan sederhana (tidak harus melalui satu siklus pertanaman). Identifikasi kemurnian galur ini dilakukan dengan tujuan untuk menguji kemurnian galur-galur secara tepat dan sederhana. Penelitian dilakukan di Lab Biologi Molekuler Maros dengan metode marka SSR menggunakan primer dupssr 10 dan umc 1066. Hasil analisis menggunakan primer SSR dupssr 10 dan umc 1066 menunjukkan 100% galur murni berdasarkan karakter ketahanan terhadap penyakit bulai. Hasil analisa disimpulkan bahwa galur F3 memiliki kemurnian genetik sebesar 100% berdasarkan karakter ketahanan terhadap bulai.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/8463
dc.language.isoiden_US
dc.publisherIAARD Pressen_US
dc.subjectGaluren_US
dc.subjectKemurnianen_US
dc.subjectMarka SSRen_US
dc.titleIdentifikasi Kemurnian Galur Jagung Secara Cepat dan Sederhanaen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
PROSIDING TTNP 2019 SDH ISBN-67-73.pdf
Size:
517.72 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: