Inovasi Teknologi Pengelolaan Tanaman Terpadu Padi Gogo

dc.contributor.authorROESMARKAM, Soekarno
dc.contributor.authorKasijadi
dc.contributor.authorZainal Arifin
dc.date.accessioned2024-03-13T02:53:39Z
dc.date.available2024-03-13T02:53:39Z
dc.date.issued2009
dc.descriptionSelama ini andalan produksi nasional terfokus pada Iahan sawah irigasi, sedangkan sumbangan Iahan kenng atau padi gogo masih sangat terbatas. Rata-rata produksi nasional selama 5 tahun terakhir (2000-2004) mencapai 52,010 juta ton, dari produksi tersebut sumbangan padi gogo hanya sebesar 2,699 juta ton (5,2%). Hal ini erat kaitannya dengan proporsi luas areal padi gogo yang relatif keci!, dan tingkat produktivitas padi sawah yang mencapai 5,68 t/ha, sementara padi gogo baru mencapai 2,44 t/ha (43%) dari produktivitas padi sawah. Memperhatikan hal di atast nampaknya pengembangan padi gogo di Iahan kering yang ditunjang oleh teknik pengelolaan Iahan kering yang intensif setta dalam budidayanya menerapkan PengeIolaan Tanaman secara Terpadu (PTT) berpeluang sebagai salah satu alternatif dalam upaya peningkatan pengadaan pangan masa depan dan diharapkan mampu mendukung pendekatan ketahanan pangan. PTT adalah pendekatan untuk menghasilkan rakitan teknologi dalam pengelolaan Iahan, air, tanaman dan organisme pengganggu tanaman (OPT) secara terpadu dan berkelanjutan dalam upaya peningkatan produktivitas padi, pendapatan dan kesejahteraan petani serta menjamin keberlanjutan kelestarian lingkungan. PTT bersifat dinamis yaitu selalu mengikuti perkembangan teknologi maupun menyesuaikan dengan pilihan petani. Oleh karena itu, model pengembangan PTT selalu bercirikan spesifik lokasi. Rakitan teknologi dalam PT yang spesifik lokasi untuk setiap daerah telah mempertimbangkan lingkungan fisik, bio-fisik dan iklim, serta kondisi sosial ekonomi petani setempat.
dc.description.abstract-
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/22194
dc.language.isoid
dc.publisherBPTP Jatim
dc.relation.ispartofseries-; -
dc.titleInovasi Teknologi Pengelolaan Tanaman Terpadu Padi Gogo
dc.title.alternative-
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Inovasi Teknologi Pengolahan Tanaman Terpadu PADI GOGO.pdf
Size:
12.5 MB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.77 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description:
Collections