Lidah Buaya Khas Lahan Gambut Kalbar

dc.contributor.authorNoor, Muhammad
dc.contributor.otherBalai Penelitian Pertanian Lahan Rawaen_US
dc.date.accessioned2021-06-03T01:50:45Z
dc.date.available2021-06-03T01:50:45Z
dc.date.issued2019
dc.description.abstractKalau mau lihat tanaman lidah buaya (Aloe vera) sebesar lengan sampai paha, maka datanglah ke lahan gambut di Kalimantan Barat (Kalbar) dan yakinlah tidak akan ditemukan di tempat lain. Lidah buaya aslinya berasal dari Afrika dikembangkan di lahan kering. Awalnya dikenal sebagai penyubur rambut, penyembuh luka, dan perawatan kulit. Sekarang berkembang menjadi bahan baku industri kosmetik, kesehatan, makanan, dan minuman. Lidah buaya masuk sebagai salah satu dari sepuluh komoditas terlaris di pasaran dunia sebagai bahan baku kosmetik dan farmaka (obat-obatan). Hasil peneitian menunjukkan bahwa lidah buaya ternyata mengandung vitamin A, B1, B6, B12, C, E, kecuali D, mineral, asam-asam amino, dan enzim antara lain aloe emodin yang berkhasiat dalam mengurangi ratio gula darah.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/12891
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBalittraen_US
dc.subjectLidah Buaya Khas Lahan Gambut Kalbaren_US
dc.titleLidah Buaya Khas Lahan Gambut Kalbaren_US
dc.typeOtheren_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Lidah Buaya Khas Lahan Gambut Kalbar.pdf
Size:
220.63 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: