Penumbuhan dan Pemberdayaan Kelompok Petani - Nelayan Kecil (KPK)
Loading...
Date
2001
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Badan Pengembangan Sumberdaya Manusia Pertanian
Abstract
Buku ini dapat menjadi acuan dan pegangan bagi para pelaksana Proyek Peningkatan Pendapatan Petani-Nelayan Kecil (P4K) dalam mendampingi dan memberdayakan para Petani-Nelayan Kecil (PNK) yang tergabung dalam Kelompok Petani-Nelayan Kecil (KPK). Buku ini membahas proses penumbuhan dan penguatan kapasitas Kelompok Petani-Nelayan Kecil (KPK).
Description
Keywords
Kelompok Petani-nelayan kecil, penumbuhan, pemberdayaan