KONTAMINAN Enterobacter sakazakii PADA SUSU FORMULA BAYI DAN PENGENDALIANNYA
No Thumbnail Available
Date
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Buletin Teknologi Pasca Panen
Abstract
Description
Mutu dan keamanan pangan merupakan satu parameter terpenting pada produksi pangan, termasuk susu formula bayi. Susu formula bayi memerlukan standar mutu dan keamanan yang tinggi. Kontaminasi Enterobacter sakazakii pada susu formula bayi mengancam kesehatan dan jiwa bayi. Penanganan kontaminasi E. sakazakii pada susu formula bayi sangat penting dilakukan. Penanganan tersebut antara lain (a) pengendalian proses produksi dengan penerapan higienitas yang tinggi dan penerapan sistem Hazard Analytical Critical Control Point (HACCP) yang ketat, (b) edukasi cara penyajian produk untuk dikonsumsi bayi secara benar di rumah sakit maupun di rumah tangga. Penanganan kontaminasi E. sakazakii pada produk susu formula bayi dengan benar menekan tingkat kematian bayi akibat infeksi E. sakazakii patogen.