Air Kelapa Bisa menghambat Pertunasan Rimpang jahe
Loading...
Files
Date
1991
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTP Jambi
Abstract
Rimpang jahe (Zingiber officinale Rosc.) dapat bertunas selama dalam penyimpanan. Untuk kebutuhan konsumsi, pertunasan ini merupakan hal yang tidak diinginkan karena dapat menurunkan kualitas. Agar kualitasnya tetap tinggi saat diperdagangkan , perlu dilakukan upaya untuk mencegah terjadinya pertunasan tersebut.
Description
Keywords
J Handling, transport, storage, and protection of agricultural products/ Penanganan, trasnpor, penyimpanan dan perlindungan hasil pertanian