Pengujian Produksi Delapan Klon Pisang di Kebun Percobaan Tegieneng Lampung Selatan

No Thumbnail Available
Date
2008
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BPTP Jambi
Abstract
Indonesia merupakan negara tropis yang kondisi lahan dan lingkungannya cocok untuk budidaya pisang. Di Propinsi Lampung banyak dibudidayakan berbagai varietas pisang baik jenis olahan dan konsumsi segar yang cocok ditanam pada daerah ketinggian tertentu, meskipun banyak varietas yang sesuai untuk dikembangkan pada berbagai ketinggian dan kondisi lahan.
Description
Keywords
Tegieneng, Pisang, Research Subject Categories::F Plant production/Produksi Tanaman::F08 Cropping patterns and systems/Pola Tanam dan Sistem Penanaman
Citation