Sinergi Inovasi Memperkuat Pertanian Rakyat Berbasis Tanaman Perkebunan dan rempah-rempah/
Loading...
Date
2018-08-03
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
IAARD Press
Abstract
Description
Buku ini membahas berbagai kegiatan usahatani perkebunan dan rempah rempah rakyat yang potensial untuk ditingkatkan kemampuan produksi dan daya saingnya sehingga berkontribusi bagi penyediaan pangan dan kinerja sektor pertanian di Indonesia.
Bahasan dipaparkan berdasarkan kajian dan telaah kritis yang dilakukan dalam kerangka sinergi sistem penelitian dan inovasi pertanian memperkuat kemampuan pertanian rakyat berbasis perkebunan dan rempah-rempah yang menyejahterakan petani.
Hasil pengkajian potensi pengembangan komoditi pertanian rakyat memberikan pelajaran bahwa dukungan inovasi pertanian dan sinergi penelitian belum terwujud, sehingga diperlukan transformasi kebijakan lebih lanjut. Pemikiran dalam buku ini adalah acuan bagi berbagai pihak dalam upaya meningkatkan peran pertanian rakyat dalam mendukung pembangunan pangan dan pertanian yang berkelanjutan.
Keywords
Research Subject Categories::A Agriculture/Pertanian, Inovasi Pertanian, Tanaman Perkebunan, Rempah-rempah