Pengkajian keragaan beberapa varietas unggul kedelai di desa tanjung jati kecamatan Binjai kabupaten Langkat

No Thumbnail Available
Date
2013-12
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
BB Biogen
Abstract
Pengkajian ini dilaksanakan di lahan kering di desa Tanjung Jati, Kecamatan Binjai Kabupaten Langkat. Waktu pelaksanaan bulan September-Nopember 2012 Tujuan dari pengkajian adalah untuk mendapatkan varietas kedelai berproduksi tinggi dan disukai petani. Perlakuan varietas, yaitu Anjosmoro, Agromulyo, Burangrang, Grobogan, Kaba dan Wilis dengan 3 ulangan. Parameter yang diamati tinggi tanaman, jumlah cabang utama,jumlah polong per batang, dan hasil. Hasil dari ubinan diperoleh dari yang tinggi yaitu Anjosmoro 2,9 t/ha, Burangrang 2,4 t/ha, Grobogan 2,3 t/ha, Agromulyo 2,2 t/ha, Kaba 2,1 t/ha dan Wilis 1,9 t/ha.
Description
Keywords
Keragaan, varietas unggul kedelai,Tanjung Jati
Citation