Buletin Pasokan dan Harga Pangan

No Thumbnail Available
Date
2018-04
Authors
Journal Title
Journal ISSN
Volume Title
Publisher
Badan Ketahanan Pangan
Abstract
Menjelang periode Hari-hari Besar Keagamaan dan Nasional (HBKN) Puasa dan Idul Fitri yang tahun ini jatuh pada bulan Mei – Juni, Pemerintah sudah mengantisipasi peningkatan kebutuhan masayarakat. Berdasarkan angka prognosa pangan periode Mei - Juni 2018 menunjukkan bahwa beberapa komoditas pangan strategis mengalami surplus sehingga ketersediaan pangan secara umum menjelang puasa dan idul fitri tahun 2018 aman. Oleh karena itu, dalam edisi ini tim redaksi mengambil topik utama “ Ketersediaan Pangan Aman Jelang Puasa dan Idul Fitri Tahun 2018” dengan materi yang disajikan diantaranya: Peningkatan Kebutuhan Pangan Periode HBKN Puasa dan Idul Fitri 2018, Gerakan Aksi Stabilisasi Harga Pangan Periode HBKN Puasa dan Idul Fitri 2018 Di Jabodetabek, Perkembangan Harga Pangan Tingkat Produsen Menjelang HBKN Puasa Dan Idul Fitri 2018, Perkembangan Harga Pangan Tingkat Konsumen Menjelang HBKN Puasa Dan Idul Fitri 2018, Perkembangan Harga Pangan Jabodetabek Menjelang HBKN Puasa dan Idul Fitri 2018, Perkembangan Pasokan, Stok & Harga Beras Di Pasar Induk Beras Cipinang, dan Perkembangan Harga Dan Pasokan Cabai Dan Bawang Merah Di Pasar Induk.
Description
Keywords
Research Subject Categories::E Economics, development, and rural sociology/Ekonomi, Pembangunan dan Sosiologi Pedesaan, Research Subject Categories::E Economics, development, and rural sociology/Ekonomi, Pembangunan dan Sosiologi Pedesaan
Citation