Respons Petani Terhadap Inovasi Jarak Tanam Lebar Padi Lokal Pasang Surut

dc.contributor.authorIsmaldis, Dani
dc.contributor.otherBPTP Jambien_US
dc.date.accessioned2022-08-31T04:04:12Z
dc.date.available2022-08-31T04:04:12Z
dc.date.issued2008
dc.description.abstractJarak tanam lebar padi lokal pasang surut, yang dikaji selama tiga musim tanam (2002/2.003, 2003/2004 dan 2004/2005) dan demplot (2005/2006), secara konsisten mampu meningkatkan produktivitas padi varietas lokal secara rata-rata 35 – 40%. Dengan jarak tanam lebar pendapatan usahatani dapat meningkat sekitar 43%. Tapi respons petani, yang digambarkan oleh perkembangan luas areal tanam yang menerapkan jarak tanam lebar, tidak begitu tinggi. Respon yang rendah pada desa setempat berkatitan dengan tenaga kerja tanam secara ganti-gilir (sambatan), yang tidak mengakomodir perubahan jarak tanam. Pada umumnya petani luar desa tidak begitu yakin dengan performa hasil yang dicapai. Sebagian lagi beranggapan jarak tanam lebar akan menambah biaya penyiangan.en_US
dc.identifier.isbn978-979-98128-9-6
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/17320
dc.language.isoiden_US
dc.publisherBPTP Jambien_US
dc.subjectJarak Tanam Padi Lokalen_US
dc.subjectResearch Subject Categories::F Plant production/Produksi Tanaman::F01 Crop Husbandry/Pertanamanen_US
dc.titleRespons Petani Terhadap Inovasi Jarak Tanam Lebar Padi Lokal Pasang Suruten_US
dc.typeBooken_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
pros63.pdf
Size:
126.66 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: