PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU TERHADAP KEAMANAN MAKANAN TAMBAHAN PEMULIHAN YANG DIKONSUMSI BALITA PENDERITA GIZI BURUK

dc.creatorPurwanti, Maya
dc.creatorSudarwanto, Mirnawati
dc.creatorRahayu, Winiati P.
dc.creatorSanjaya, A. Winny
dc.date2020-01-05
dc.date.accessioned2023-02-03T09:34:37Z
dc.date.available2023-02-03T09:34:37Z
dc.descriptionPenelitian ini bertujuan untuk melihat sejauh mana pengetahuan, sikap dan perilaku(PSP) ibu penerima bantuan Makanan Tambahan Pemulihan (MT-P) dalam menjaga keamananMT-P yang dikonsumsi balita, dan melihat asosiasi berbagai kondisi yang mempengaruhi PSPibu. Responden yang diambil sebanyak 50 orang ibu yang ditentukan secara proporsionalberasal dari 10 Puskesmas di Kabupaten Bogor. Berdasarkan analisis data dan mikrobiologiksampel diketahui bahwa pengetahuan responden tentang tatacara menjaga keamanan MT-Pyang dikonsumsi balita dipengaruhi oleh pendidikan dasar (r=0,324) dan beban anak yangdimiliki (r=0,364). Sikap peduli responden terhadap keamanan MT-P dipengaruhi olehpengetahuan tentang tatacara preparasi dan penyimpanan MT-P (r=0,436) dan beban anak yangdimiliki (r=-0,378). Perilaku responden dalam menjaga keamanan MT-P dipengaruhi olehpengetahuan tentang tatacara preparasi dan penyimpanan MT-P (r=0,392) dan jumlah uangyang dikelola responden setiap bulannya (r=0,409). Perilaku yang tidak hati-hati dariresponden menyebabkan jumlah mikroba aerob di dalam MT-P terlarut melebihi batas SNI danmunculnya bakteri patogen seperti Bacillus cereus dan Clostridium perfringens. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa pemahaman ibu-ibu yang mendapat bantuan MT-P masihrendah dalam menjaga keamanan MT-P yang dikonsumsi balita.en-US
dc.formatapplication/pdf
dc.identifierhttps://jurnal.polbangtan-bogor.ac.id/index.php/jpp/article/view/239
dc.identifier10.51852/jpp.v3i1.239
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/19420
dc.languageeng
dc.publisherPoliteknik Pembangunan Pertanian Bogoren-US
dc.relationhttps://jurnal.polbangtan-bogor.ac.id/index.php/jpp/article/view/239/222
dc.rightsCopyright (c) 2020 Jurnal Penyuluhan Pertanianen-US
dc.sourceJurnal Penyuluhan Pertanian; Vol. 3 No. 1 (2008); 1-14en-US
dc.sourceJurnal Penyuluhan Pertanian; Vol 3 No 1 (2008); 1-14id-ID
dc.source2599-0403
dc.source1907-5839
dc.source10.51852/jpp.v3i1
dc.titlePENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU TERHADAP KEAMANAN MAKANAN TAMBAHAN PEMULIHAN YANG DIKONSUMSI BALITA PENDERITA GIZI BURUKen-US
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/article
dc.typeinfo:eu-repo/semantics/publishedVersion
dc.typePeer-reviewed Articleen-US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
239-Article Text-855-1-10-20200105.pdf
Size:
153.97 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description: