Efek Pemberian Sabun Kalsium terhadap Penampilan Pertumbuhan Ternak Domba

dc.contributor.authorJoseph, Godlief
dc.contributor.authorParakkasi, A
dc.contributor.authorMuchtadi, T R
dc.contributor.authorPriyanto, R
dc.contributor.otherBalai Pengkajian Teknologi Pertanian Malukuen_US
dc.date.accessioned2021-03-02T00:03:08Z
dc.date.available2021-03-02T00:03:08Z
dc.date.issued2005-11-22
dc.description.abstractSuatu penelitian telah dilakukan untuk mempelajari efek pemberian sabun kalsium (Ca Soap) terhadap penampilan pertumbuhan ternak ruminansia. Penelitian dilakukan dalam dua tahap. Tahap pertama secara in vitro, bertujuan untuk mengetahui efektivitas sabun kalsium melindungi asam lemak poli tak jenuh dari biohidrogenasi mikroorganisme dalam rumen, dengan menggunakan dua sumber asam lemak poli tak jenuh yaitu minyak ikan lemuru dan minyak kelapa sawit kasar (CPO) sebagai bahan dasar pembuatan sabun kalsium. Parameter yang diamati ialah : Bilangan lod, Bilangan Penyabunan, Rendemen dan Kandungan asam lemak. Hasil menunjukkan bahwa minyak ikan lemuru merupakan sumber asam lemak yang baik dan sabun kalsium dapat melindungi asam lemak poli tak jenuh dari biohidrogenasi mikroorganisme rumen. Penelitian tahap kedua (in-vivo), dengan menggunakan 15 ekor ternak domba lokal dan 3 jenis ransum dengan pemberian sabun kalsium 0%, 5% dan 10% masing-masing untuk RA, RB dan RC sebagai perlakuan. Parameter yang diamati adalah : Komsumsi Pakan, Kecernaan Pakan dan Pertambahan Berat Badan. Hasil menunjukkan bahwa perlakuan RB dan RC memberikan penampilan pertumbuhan yang lebih baiken_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/11578
dc.language.isoiden_US
dc.publisherPusat Analisis Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanianen_US
dc.subjectDombaen_US
dc.subjectsabun kalsiumen_US
dc.subjectCa Soapen_US
dc.subjectPakanen_US
dc.subjectBerat badanen_US
dc.titleEfek Pemberian Sabun Kalsium terhadap Penampilan Pertumbuhan Ternak Dombaen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Pros Maluku Thn 2005 Hal. 502..pdf
Size:
983.54 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: