Pentingnya Pengawasan Lalu Lintas Unggas terhadap Penyebaran Kasus HPAI di Propinsi Jawa Timur Selama Periode Januari-Desember 2017

dc.contributor.authorWidayati, Yunita
dc.contributor.authorNurhayati
dc.date.accessioned2020-03-26T05:36:46Z
dc.date.available2020-03-26T05:36:46Z
dc.date.issued2018
dc.descriptionPropinsi Jawa Timur merupakan sentra dari unggas (Statistik Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan , 2016). Tetapi di propinsi ini juga banyak dilaporkan adanya kasus kematian unggas. Untuk melakukan pencegahan dan penyebaran lebih terkendali maka perlu pengawasan lalu lintas yang lebih ketat. Dari hasil laporan iSIKHNAS dapat diketahui daerah mana saja yang mensupplay unggas ke Propinsi Jawa Timur dan kemana saja Propinsi Jawa Timur mengirimkan unggasnya. Lalu lintas merupakan hal yang penting diperhatikan, tetapi kadangkala di dinas pengawasan lalu lintas ini tidak berjalan dengan baik. Hal ini terkendala dengan keterbatasan jumlah Sumber Daya Manusia (SDM) dan wilayah yang luas sehingga banyak pintu-pintu perbatasan yang tidak dijaga. Sebenarnya banyak sekali keuntungan jika kita mempunyai informasi tentang lalu lintas unggas, terutama jika terjadi wabah/kasus di Propinsi Jawa Timur, kita dapat melakukan penelusuran asal unggas tersebut sehingga di daerah asal dapat dilakukan intervensi sehingga penyebaran tidak meluas ke daerah lain. Sebaliknya upaya yang dilakukan propinsi Jawa Timur adalah melakukan pengawasan lalu lintas yang ketat dan penutupan didaerah tersebut. Tujuan dari penulisan ini untuk melihat daerah asal dan daerah tujuan pengiriman unggas dari propinsi Jawa Timur sehingga menghambat penyebaran kasus HPAI. Selain itu kita akan tahu pada bulan apa saja terjadi peningkatan pengeluaran dan permintaan terhadap unggas di Propinsi Jawa Timur.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/8845
dc.language.isoiden_US
dc.publisherDirektorat Kesehatan Hewanen_US
dc.titlePentingnya Pengawasan Lalu Lintas Unggas terhadap Penyebaran Kasus HPAI di Propinsi Jawa Timur Selama Periode Januari-Desember 2017en_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Prosiding 2018-208-212.pdf
Size:
847.37 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Article
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: