Variasi Status Reproduksi pada Akseptor Inseminasi Buatan di Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klaten

dc.contributor.authorSalman, Aldi
dc.contributor.authorPriyo Jr, Topas Wicaksono
dc.date.accessioned2020-03-29T14:38:43Z
dc.date.available2020-03-29T14:38:43Z
dc.date.issued2019
dc.description.abstractKebuntingan pada ternak sapi ditentukan oleh kesiapan organ reproduksi dan ketepatan tata laksana inseminasi buatan. Kombinasi antara kondisi reproduksi sapi yang sehat, kemampuan deteksi birahi oleh peternak dan ketepatan pelaksanaan inseminasi buatan akan meningkatkan produktivitas peternak. Inseminasi buatan selalu diawali dengan laporan peternak pada petugas inseminator, tetapi pada prosedur IB tidak dilakukan pemeriksaan status reproduksi pada individu akseptor tersebut sebelum dikawinkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui variasi status reproduksi saat birahi pada sapi akseptor yang meminta pelayanan IB pada inseminator di Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klaten. Status reproduksi diketahui dengan pemeriksaan per rektal dan ultrasonograļ¬ (USG). Dari hasil penelitian pada 41 ekor akseptor yang meminta pelayanan IB pada bulan November 2018, ditemukan sebanyak 17 ekor sapi (41,46%) berada dalam fase puncak estrus dan siap dikawinkan, 19 ekor tidak dalam keadaan birahi, lima ekor mengalami gangguan reproduksi. Sebanyak 58,54% ternak akseptor yang meminta pelayanan inseminasi buatan tidak dalam kondisi reproduksi yang optimal sehingga kemungkinan terjadi kebuntingan menjadi lebih kecil. Diperlukan peningkatan pengetahuan peternak tentang pentingnya pengamatan estrus yang akurat, pemeriksaan status reproduksi secara berkala, serta prosedur pelayanan IB yang tepat untuk meningkatkan angka kebuntingan.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.pertanian.go.id/handle/123456789/9037
dc.language.isoiden_US
dc.publisherDirektorat Kesehatan Hewanen_US
dc.subjectStatus reproduksien_US
dc.subjectEstrusen_US
dc.subjectAkseptor IBen_US
dc.subjectGangguan reproduksien_US
dc.titleVariasi Status Reproduksi pada Akseptor Inseminasi Buatan di Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klatenen_US
dc.typeArticleen_US
Files
Original bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
Prosiding 2019-570-573.pdf
Size:
249.57 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:
Article
License bundle
Now showing 1 - 1 of 1
Loading...
Thumbnail Image
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description: